Olimpiade Internasional yang di Indonesia


Olimpiade Internasional yang di Indonesia. Di tahun ini 2016 akan ada Internasional Mathematical and Science Olympiad yang akan diikuti sebanyak 432 peserta SD dari 23 negara. Olympiad akan digelar dari 9-13 November 2016 di Kota Tangerang, Banten. 

Beberapa negara yang ikut serta dalam kegiatan ini adalah Iran, Afrika Selatan, Amerika Serikat, Bulgaria, Rumania, Asia, India, Mongolia, Sri Lanka, Kazakhstan dan yang pasti tuan rumah adalah Indonesia. Peserta yang ikut serta dalam Olimpiade ini adalah dari kelas IV, V, VI.

Ada satu orang yang yang pendapatnya di ungkap oleh media, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir Effendy sangat mendukung acara yang di selenggarakan di Kota Tangerang, Banten 2016 ini. Dan mengatakan "Saya Mengapresiasi" Dikutip dari Republika.co.id (8/11/2016).

Dan dia ingin "Semoga Indonesia bisa diperhitungkan dalam dunia pendidikan" ujarnya. Dia sangat berharap para peserta asal Indonesia bisa maksimal dalam kompetisi ini.

Related Posts

Load comments